Masyarakat Tionghoa tumpah ruah ke jalan untuk mengikuti proses tradisi bakar tongkang. Api besar melalap kapal menandai puncak acara heboh dan meriah ini.
Penampakan hamparan sampah plastik mudah dijumpai di Desa Bangun, Mojokerto. Mayoritas penduduk kampung menggantungkan hidupnya kepada sampah. Ini penuturannya.
RP (7) bocah asal Kampung Jati Radio, Cililin, Kabupaten Bandung Barat terbaring lemah di kamar rawat inap Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cibabat, Kota Cimahi.
Pindo Deli 3 mengaku lalai soal pengelolaan limbahnya. Pabrik kertas itu janji tak buang limbah cair ke sungai dan segera angkut sampah impor yang tercecer.