detikNews
Dua Eks Kades di Lembang Didakwa Korupsi Rp 50 M
Dua eks kades di Lembang, Bandung Barat, didakwa melakukan dugaan korupsi pemindahtanganan aset desa. Negara mengalami kerugian senilai Rp 50 miliar.
Rabu, 15 Des 2021 16:06 WIB