Inter Milan pulang dengan kemenangan 1-0 dari lawatannya ke kandang Fiorentina. Lautaro Martinez menjadi bintang kemenangan Inter dengan gol tunggalnya.
Luciano Spalletti memanggil 28 pemain ke dalam skuad Timnas Italia untuk menghadapi jeda internasional pekan depan. Inter Milan menyumbang pemain terbanyak.