detikHot
Bergaya Abstrak, Lukisan Ed Sheeran Ditaksir Rp 283 Juta
Di tengah rehat tur konser maupun aktivitas bermusik, Ed Sheeran justru menjadi seorang seniman. Lukisan bergaya abstrak ciptaannya ditaksir Rp 283 juta.
Senin, 30 Sep 2019 16:07 WIB







































