detikSport
Rosberg Akan Nonton GP Australia dari Rumah
Nico Rosberg belum punya rencana untuk seri pembuka Formula 1 2017 di Australia. Sejauh ini, yang dia pikirkan cuma menonton balapan dari rumah.
Selasa, 10 Jan 2017 08:47 WIB







































