detikNews
PT KA Bagikan Masker untuk Penumpang Kereta Tujuan Yogya
Kepala Humas PT KA Daop II Bandung Bambang S. Prayitno mengatakan, khusus untuk penumpang tujuan Yogya-Solo, PT KA memberikan masker. Hal itu dilakukan untuk mencegah penumpang terjangkit infeksi saluran pernapasan atas.
Jumat, 05 Nov 2010 13:11 WIB







































