detikNews
Kemenkum: MA Belum Beri Izin John Kei Melayat Tito Kei
Mahkamah Agung (MA) belum memberi izin terhadap napi John Kei untuk melayat almarhum adiknya, Tito Refra alias Tito Kei, yang tewas akibat ditembak orang tak dikenal, Jumat (31/5/2013) malam lalu.
Minggu, 02 Jun 2013 11:43 WIB







































