Chelsea mampu beradaptasi dengan baik dengan permainan Fluimenense dan cuaca yang tak bersahabat. Hal itu jadi kunci ke final Piala Dunia Antarklub 2025.
Fluminense vs Chelsea dan Paris Saint-Germain vs Real Madrid hadir di semifinal Piala Dunia Antarklub 2025. Berikut prediksi supercomputer untuk laga-laga itu.
Borussia Dortmund akan melawan Real Madrid di Piala Dunia Antarklub 2025, sayangnya duel Bellingham bersaudara gagal terwujud karena Jobe tak bisa bermain.