Wakil Ketua Umum KADIN, Bambang Soesatyo, dorong revisi UU KADIN untuk adaptasi ekonomi digital. KADIN perlu peran strategis dalam pengambilan kebijakan.
Anggota DPR Mufti Anam soroti 30 wakil menteri yang merangkap komisaris BUMN. Dia menekankan etika dan keadilan sosial di tengah tingginya pengangguran.
Ketua Komisi VI DPR RI Anggia Ermarini mengapresiasi kiprah PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI dalam memperkuat ketahanan ekonomi nasional
Ketua Komisi III DPR, Habiburokhman, mengatakan RKUHAP tak mengatur soal penyadapan. Habiburokhman menyebut penyadapan diatur melalui undang-undang khusus.