detikNews
Ngaku Tukang Servis AC, 3 Pria Sekap Pembantu dan Rampok Rumah Pendeta
Dua pembantu rumah tangga di Perumahan Pondok Indraprasta 3C nomor 15 Kecamatan Semarang Utara disekap oleh tiga orang pria. Para pelaku itu mengaku sebagai tukang servis AC agar bisa masuk ke dalam rumah.
Minggu, 26 Jan 2014 16:40 WIB







































