Menurut keterangan ibu kandungnya, Siti Aisyah, sebelum Devie Permatasari (13) menghilang, Devie diiming-imingi Blackberry (BB) dan diberi uang bulanan Rp 50 ribu per minggu oleh pria yang dikenalnya melalui facebook, Reno.
Kami bertemu dengan sejumlah turis asing di Cubadak Paradiso Village, resor tenang di sebuah pulau kecil di Pesisir Selatan. Kami mengobrol soal pariwisata Indonesia yang menurutnya lengkap dan menarik. Sayangnya, kebijakan fiskal turis di Indonesia dinilainya menghambat pariwisata itu sendiri. Kenapa?
Menteri Hukum dan HAM, Patrialis Akbar, melakukan inspeksi mendadak ke rumah penampungan imigran gelap Jakarta. Patrialis mengakui petugasnya lalai sehingga warga asing bermasalah itu kabur.
Tahanan yang berada di sel pria Polsek Hamparan Perak, Deli Serdang, Sumatera Utara, ternyata ada sembilan orang, bukan tiga orang seperti dilansir sebelumnya. Semuanya selamat, tidak ada yang terluka sedikit pun. Mereka juga tidak kabur.
Jenazah Kang Ibing akan dimakamkan di tempat pemakaman keluarga di Gunung Puyuh, Sumedang. Rencananya jenazah akan diberangkatkan dari rumah duka besok, Jumat (20/8/2010) sekitar pukul 09.00 WIB.
Jenazah Kang Ibing akan dimakamkan di tempat pemakaman keluarga di Gunung Puyuh, Sumedang. Rencananya jenazah akan diberangkatkan dari rumah duka besok, Jumat (20/8/2010) sekitar pukul 09.00 WIB.
Jika Anda datang ke Solo di bulan puasa ini, sempatkan mampir ke Masjid Darussalam di Kampung Jayengan Kidul, Kelurahan Jayengan. Selain mendapatkan keteduhan masjid kuno, suguhan khas buka puasa pun akan Anda dapatkan.
Penjaga satwa, mungkin merupakan profesi yang tidak terpikirkan untuk sebagian orang. Seorang penjaga satwa dituntut menyayangi satwa yang diurusnya, walaupun itu seekor harimau yang buas.
Perahu tradisional Suku Mandar, perahu Sandeq, sudah tergeser perannya oleh perahu motor dalam upaya nelayan mencari ikan. Padahal perahu ini dibuat oleh orang-orang yang dianggap sakti, bahkan bisa melembekkan kepala orang. Mereka dipanggil dengan nama Panrita Lopi.