Seorang pria tewas ditembak orang tidak dikenal (OTK) di bagian kepala di Medan Labuhan, Medan, Sumatera Utara (Sumut). Dia ditembak saat mengikuti balap liar.
Polisi membubarkan aksi balap liar geng motor di Jalan Andi Pangerang Pettarani, Panakukkang, Kota Makassar. Sebanyak sebelas orang remaja diamankan petugas.