Hari Raya Idul Fitri masih beberapa pekan lagi. Meski demikian beberapa butik dan toko-toko ternama di Pondok Indah Mall dan Gandaria City mulai memberikan diskon atau potongan harga spesial.
Salah satu anggota kerajaan Inggris yang baru saja menikah memutuskan untuk terjun ke dalam dunia mode. Bukan Kate Middleton, melainkan Zara Philips, cucu tertua Ratu Elizabeth.
Ada yang berbeda fashion Muslim Indonesia dengan fashion Muslim negara lain seperti di Turki, Malaysia, Mesir maupun Arab Saudi. Lalu apa yang berbeda?
Kate Middleton mendampingi Pangeran William menghadiri pernikahan cucu tertua Ratu Elizabeth, Zara Phillips. Dalam pernikahan kerajaan itu, Kate terlihat memakai baju lamanya.
Clutch bag, tas dengan ukuran kecil ini bisa juga digunakan untuk gaya santai dan kasual. Berikut ini empat pilihan clutch bag yang terinspirasi dari Zara dan Mango.