detikNews
KPU Hanya Beri 1 Kesempatan Pasangan Capres Cawapres Perbaiki Berkas
Dua pasang capres, Jokowi-JK dan Prabowo-Hatta, telah resmi mendaftar dan menyerahkan dokumen ke KPU. Namun masih ada dokumen yang kurang. Mereka diberi satu kesempatan untuk melengkapi dokumen-dokumen tersebut.
Rabu, 21 Mei 2014 10:59 WIB







































