Kecenderungan masyarakat yang melakukan perjalanan setiap libur panjang jadi pemicu lonjakan kasus karena hampir selalu diiringi turunnya kepatuhan prokes.
Pemprov DKI Jakarta mewajibkan seluruh kendaraan melakukan uji emisi. Tak cuma mobil, kewajiban uji emisi juga diterapkan untuk sepeda motor. Ini 11 lokasinya.
Investigasi kasus pemuda Jaktim wafat usai disuntik vaksin AstraZeneca berlanjut ke proses autopsi. Pihak keluarga baru bersedia menjalani proses tersebut.
Oma-opa belum divaksin? Sejumlah lokasi di DKI ini membuka vaksinasi untuk lansia Jabodetabek, lho. Umumnya daftar online dulu, tapi ada juga yang bisa go show.