detikNews
Pilot Pesawat Jatuh Masih Belum Sadarkan Diri di Ruang ICU
Kondisi Alexander Supeli (54) Pilot pesawat Super Decathlon PK-NZP yang jatuh di Bandara Husein Sastranegara hingga saat ini masih belum sadarkan diri. Ia masih terbaring di ICU RS Hasan Sadikin.
Sabtu, 25 Sep 2010 12:12 WIB







































