Assalamualaikum Pak Ustadz. Sahkah salat saya ketika salat berjamaah sebagai makmum tidak membaca surat al-Fatihah? Terima kasih. Wasalamualaikum wr wb.
Dua penanya yang dianggap menyampaikan pertanyaan terbaik kembali kami pilih untuk mendapatkan hadiah paket buku senilai Rp 1 juta per hari. Siapakah yang beruntung kali ini?
Apakah suntik saat puasa dibolehkan? Jika menyuntikkan insulin pada penderita diabetes saat yang bersangkutan sedang berpuasa, apakah puasanya tetap sah (tidak batal)?
Saya mau tanya, ada guru saya yang mengatakan bahwa pada saat kita haid, kita tidak diperbolehkan membaca al-Qu'ran. Tetapi ada juga guru saya yang mengatakan boleh. Bagaiman penjelasannya?
Setiap harinya ada paket buku senilai Rp 1 juta untuk dua penanya di Qur'an and Answer yang kami anggap menyampaikan pertanyaan terbaik. Pada Minggu (15/8) ini pun telah kami pilih dua pemenang.
Apakah boleh melaksanakan salat malam setelah kita melakukan tarawih dan witir sebelumnya? Padahal sepengetahuan saya tidak ada salat lainnya apabila kita telah melakukan witir pada malam itu.
Terimakasih atas pertanyaan-pertanyaan yang telah para pembaca kirimkan untuk rubrik Qur'an and Answer. Akan selalu ada dua pemenang paket buku senilai total Rp 1 juta. Siapa yang beruntung kali ini?
Bagaimana jika kita punya utang puasa Ramadan dan belum menggantinya pada saat bulan Ramadan berikutnya telah tiba. Saya pernah mendengar dari teman bahwa selain mengganti dengan berpuasa juga harus membayar fidyah.