detikHot
Album 'The Best' Jadi Momentum Reinkarnasi Krisdayanti
Lama menghilang dari pentas musik Tanah Air, Krisdayanti bukan berarti tidak berkarya. Sebentar lagi, sebuah album 'The Best' akan lahir menandai kembalinya diva pop Indonesia itu ke atas panggung.
Kamis, 31 Okt 2013 13:17 WIB







































