Perusahaan ini lakukan tes 'trik kopi' pada calon karyawan dengan minum kopi. Proses wawancara dan tes ini jadi penentu diterima atau tidaknya calon karyawan.
Brulee dulu dikenal hanya untuk sajian puding custard. Kini banyak dikreasikan sebagai topping dessert hingga minuman, seperti cheesecake, ubi, dan STMJ.
Budaya minum kopi yang lekat pada masyarakat Belitung membuat kota ini punya banyak warung kopi, termasuk yang legendaris. Bahkan, ada yang berdiri sejak 1922!
Menjadi pengemudi ojek online (ojol) yang bertugas mengantar makanan begitu mengejutkan bagi pria ini. Ia dibuat tercengang saat tiba di alamat pelanggan.