Kemlu melaporkan total warga negara Indonesia (WNI) yang positif Corona menjadi 2.072 orang. Pada hari ini terdapat penambahan kasus baru di Korea Selatan.
Beberapa waktu lalu wacana pindah kewarganegaraan sempat mencuat. Sebelum ada wacana tersebut, empat mantan WNI ini sudah lebih dulu pindah kewarganegaraan.
Mereka pindah kewarganegaraan karena alasan tersendiri. Inilah kisah Miss Indonesia hingga YouTuber yang banjir hujatan setelah berganti kewarganegaraan.