detikNews
Didorong Maju Pilgub DKI, Gibran: Nggak, Saya di Solo
Wali Kota Solo Gibran Rakabuming Raka laris manis disorongkan maju Pilgub DKI Jakarta 2024. Namun, Gibran menegaskan dirinya masih fokus bekerja di Solo.
Senin, 13 Sep 2021 17:00 WIB