detikInet
'Steve Jobs Day' Ajak Fans Apple Bergaya ala Steve Jobs
Momentum mengenang Steve Jobs yang telah berpulang pada 5 oktober lalu akan dibuat dalam bentuk acara bernama 'Steve Jobs Day'. Dalam event ini, para Apple fan boy diajak untuk bergaya ala Jobs.
Selasa, 11 Okt 2011 14:21 WIB







































