Sepakbola
Buffon Minta Maaf pada Fans Juventus
Gianluigi Buffon dapat banyak kritik menyusul kekalahan Juventus atas Bayern Munich di Liga Champions. Atas gol pertama yang bersarang di gawangnya, dia meminta maaf pada fans dan rekan setim.
Kamis, 04 Apr 2013 00:49 WIB







































