detikHot
Tato Beckham Bikin Victoria Meradang
Pesepakbola David Beckham punya tato baru. Sayang tato baru yang membujur di sepanjang lengan kiri Beckham itu kurang disukai istrinya, Victoria. Personel Spice Girls itu dikabarkan meradang.
Rabu, 31 Des 2008 11:15 WIB







































