detikOto
Tesla Akhirnya Boleh Pakai Nama Sendiri di Tiongkok
Setelah bersengketa, produsen mobil listrik Tesla akhirnya bisa mendapatkan merek mereka di China. Tesla, seperti halnya Apple, kini bisa mengembangkan mereknya di Tiongkok yang merupakan pasar mobil terbesar di dunia.
Kamis, 07 Agu 2014 16:30 WIB







































