detikSport
Hendra/Ahsan, Fajar/Rian, dan Jonatan Christie Kandas
Wakil-wakil Indonesia mulai berguguran. Di babak dua, dua ganda putra sama-sama dihentikan pasangan China. Jonatan Christie ditumbangkan unggulan kedelapan.
Kamis, 20 Sep 2018 13:36 WIB







































