Seorang pria dibegal di Jalan Kebon Bawang, Tanjung Priok, Jakut. Korban bernama Nikolaus Febrian (26) itu mengalami patah tulang saat lari dikejar begal.
Geger viral video truk kontainer melawan arah di di Jalan Cakung-Cilincing, Jakut. Sopir truk pun ditilang dan langsung meminta maaf usai kejadian tersebut.