detikTravel
Cerita Emas Berbentuk Ikan di Danau Segara Anak, Gunung Rinjani
Di balik keindahannya, Gunung Rinjani di Lombok punya banyak cerita di luar nalar. Salah satunya, emas berbentuk ikan di dasar Danau Segara Anak dan dijaga mahluk halus. Tidak ada yang bisa mengambilnya!
Senin, 30 Mei 2016 08:30 WIB







































