detikHot
Kios Buku Indie di Tengah Tongkrongan Pasar Santa
Jika berada di Pasar Santa, mampirlah ke salah satu kios buku. Namanya Post Santa yang berada berseberangan dengan Mie Chino. Di kios tersebut, mereka menjual buku-buku terbitan indie dan menjadi gerai kreatif bagi yang ingin 'menumpang' kreativitas.
Rabu, 08 Okt 2014 17:40 WIB







































