Sepakbola
El Real Berhasil Mengatasi Kepanikan Akibat Agresifnya Atletico
Pertandingan derbi memang selalu mengundang daya tarik tersendiri. Pertandingan panas dan menegangkan pun kerap terjadi pada pertandingan derby di negara manapun, tidak terkecuali pada derby Madrid tadi malam.
Senin, 03 Mar 2014 13:07 WIB







































