detikNews
Bonaran Tuding Balik Ada Upaya Kriminalkan Anggodo
Pengacara Anggodo Widjojo, Bonaran Situmeang menuding balik ada upaya mengkriminalkan Anggodo supaya terjerat pasal hukum. Sinyalemen itu ia peroleh dari pertemuan Ari Muladi dengan KPK di kantor Transparansi Internasional Indonesia (TII).
Rabu, 21 Jul 2010 10:44 WIB







































