Harian Detik
Iker Casillas; Ujian untuk Santa
Casillas sudah mampu memberikan kado yang sangat istimewa pada ulang tahun ke-18 kepada dirinya sendiri. Waktu itu pemuda kelahiran Mostoles, 20 Mei 1981, tersebut sukses menjalankan peran sebagai penjaga gawang di final Liga Champions. Real Madrid menjadi jawara dengan mengalahkan Valencia 3-0.
Rabu, 13 Feb 2013 05:33 WIB







































