Tema Hari Pendidikan Nasional 2022 dan logo telah dirilis oleh Kemdikbud. Selain itu, Kemdikbud juga mengadakan upacara bendera dalam rangka Hardiknas 2022.
MUI menyampaikan tausiah dalam rangka menyambut Idul Fitri 1443 H/2022. MUI berpesan tetap menjaga prokes dan khusus umat Islam jangan lupa membayar zakat.
Indonesia tahun ini didapuk sebagai tuan rumah sejumlah event internasional bergengsi, salah satunya GPDRR 2022 yang diadakan di Bali bulan Mei mendatang.