detikHealth
Tepis Stigma, Fotografer Ini Potret Keseharian Pasien Rumah Sakit Jiwa
Rumah sakit jiwa identik sebagai tempat yang seram karena dihuni oleh pasien-pasien yang mengalami penyakit mental. Namun ternyata hal tersebut tidak benar.
Senin, 31 Agu 2015 13:35 WIB







































