Dilaporkan sebelumnya bahwa penerbitan dan perpanjangan SIM bisa saja gratis. Korlantas Polri mengkonfirmasi bahwa yang bisa gratis bukan SIM, melainkan SKCK.
Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono buka-bukaan Penerimaan Negara Bukan Pajak (PNBP) dari sektor perikanan masih rendah, hanya Rp 600 miliar.