detikHealth
Daya Ingat Pasangan dengan Cedera Otak Ini Membaik Setelah Punya Anak
Jodoh memang tak ke mana, begitulah kata pepatah. Sama halnya dengan sepasang suami istri dengan cedera otak, Louise dan Geraint Jones. Setelah memiliki anak, daya ingat keduanya kini semakin baik.
Rabu, 22 Mei 2013 12:41 WIB







































