Akhir pekan kali ini Bandung bertabur event, ada pagelaran teater Nyai Ontosoroh, pagelaran Seni Budaya ITB, Kampoeng Jazz, dan ulang tahun komunitas mobil VW. Jadi, kita serbu yuk!
Buat Anda pembaca detikbandung yang penasaran ada event apa di minggu pertama bulan Mei 2010 di Bandung, infonya ada disini. Beberapa alternatif event yang sangat sayang jika Anda lewatkan. Mau tahu?
Indonesia menjadi salah satu negara yang tergabung dalam penyelenggaraan konser 'Live Earth'. Namun kepastian konser yang akan diselenggarakan di Bali itu, jadi atau tidak, masih simpang siur.
Di album terbaru Shanty, 'Bintang Utara', penyanyi Dewi Sandra ikut menyumbang lagu ciptaannya yang berjudul 'Gila'. Meski memiliki talenta sebagai pencipta lagu, Dewi lebih suka jadi penyanyi.
Rencana kedatangan Presiden AS Barack Obama ke Indonesia menarik perhatian berbagai kalangan, termasuk dari kalangan artis. Penyanyi Dewi Sandra pun berada di pihak yang mendukung kehadiran Obama di tanah air.
Ratusan pengunjung Java Jazz Fetival terpaksa gigit jari, Sabtu (6/3/2010). Penyebabnya, mereka tak bisa masuk ke area konser Diane Warren dan Glenn Fredly.
Ajang Java Jazz akan digelar di JI-Expo, PRJ, Kemayoran, Jakarta Pusat, 5-7 Maret mendatang. Pagelaran yang mendatangkan sederet musisi ternama itu diharapkan bisa memancing lebih banyak turis datang ke Indonesia.