detikOto
Perang Paten Pabrikan Mobil
Pertarungan antar pabrikan mobil tidak hanya pada angka penjualan saja. Dalam soal paten, ternyata juga ada pertarungan tersendiri. Dan Toyota mengklaim kalau tahun lalu mereka paling banyak mendaftarkan item untuk dipatenkan.
Jumat, 12 Jul 2013 09:34 WIB







































