Centra Initiative menyebut TNI keliru menelusuri dugaan pidana Ferry Irwandi. Centra Initiative mengatakan siber TNI seharusnya fokus pada pertahanan negara
Israel mengajukan gugatan usai dilarang tampil di ajang World Gymnastic Championship 2025. Indonesia selaku tuan rumah menghormati langkah hukum tersebut.
Puluhan warga tewas dan masih banyak yang terjebak akibat kebakaran yang melanda apartemen dan gedung-gedung tinggi di kompleks permukiman di Hong Kong.
Delegasi negara-negara walk out saat Netanyahu berpidato di PBB, menandakan protes terhadap kekejaman Israel di Gaza. Ini dampak moral bagi Israel dan AS.