Ketua DPD RI Sultan B Najamudin menyebut acara pelantikan Presiden dan Wakil Presiden 2024-2029, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming, ditonton dunia.
Iriana hingga Selvi Ananda menyalami sejumlah tamu yang hadir di pelantikan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka sebagai Presiden dan Wakil Presiden.
Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka dilantik sebagai Presiden dan Wakil Presiden Indonesia. Era baru dimulai setelah kemenangan di Pilpres 2024.
Era pemerintahan Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka dimulai. Keduanya dilantik sebagai presiden dan wakil presiden Indonesia periode 2024-2029 hari ini