Satu pasien dalam pengawasan (PDP) Corona di Kebumen, meninggal dunia. Korban dirawat setelah mengalami tanda-tanda pneumonia parah sepulang dari Jakarta.
Pemerintah telah menyusun enam pedoman pencegahan penyebaran virus Corona untuk masyarakat. Mulai manajemen pasien hingga penanganan yang meninggal dunia.
Dalam banyak kasus, virus corona disebut hanya memicu keluhan ringan yang akan sembuh dengan sendirinya. Namun pada kondisi tertentu, bisa juga berdampak fatal.
Ibu dari balita 3 tahun yang sempat positif Corona dan dirawat di RSUP Dr Sardjito, berbagi cerita tentang kondisi anaknya hingga akhirnya dinyatakan sembuh.
Selain Avigan, Presiden RI Joko Widodo juga akan mendatangkan klorokuin sebagai obat untuk melawan virus corona COVID-19 di Indonesia. Berikut fakta-faktanya.