detikNews
Polri Waspadai Penyelundupan Narkotika Jenis Baru 'Pil Yaba'
Dari tahun ke tahun, jenis-jenis narkotika semakin berkembang mulai dari narkotika alami hingga sintetis. Baru-baru ini, Polisi Diraja Malaysia (PDRM) menemukan narkotika jenis baru bernama pil 'Yaba'.
Selasa, 11 Sep 2012 15:26 WIB







































