Car free night tahun baru akan dilaksanakan di DKI Jakarta. Car free night diselenggarakan oleh Pemprov DKI Jakarta dalam rangka memeriahkan malam tahun baru.
Tahun depan akan ada tambahan 3 mal baru di Jakarta. Ketiga mal tersebut yaitu Mall Menara Jakarta, Lippo Mall East Side, dan Podium Ritel Thamrin Nine.
Arus lalu lintas di sejumlah titik di Jakarta macet hingga siang ini. Kemacetan terjadi tidak hanya di jalur arteri, tetapi juga di jalan tol. Ada apa?