detikNews
Mediasi dengan PD, MetroTV: Tak Ada Kepentingan Parpol di Operasional
KPI melakukan mediasi antara Partai Demokrat (PD), yang mengadukan keberatan isi siaran dari 2 televisi swasta MetroTV dan tvOne dengan pihak kedua stasiun TV itu. MetroTV menegaskan tak ada kepentingan partai politik pemilik stasiun TV dengan operasional pemberitaan.
Selasa, 06 Mar 2012 17:20 WIB







































