Partai Nasdem bakal menggelar Rakornasus pertengahan Juni mendatang. Rakornasus tersebut untuk menentukan tiga kandidat calon presiden yang akan diusung.
Menteri Komunikasi dan Informatika (Kominfo) Johnny G Plate memberikan tanggapan soal koordinator BEM SI yang mengaku medsosnya dibajak jelang demo 11 April.