detikNews
Polisi Ajak Warga Bandung Berantas Berandalan Geng Motor
Polisi tampaknya gerah terhadap berandalan geng motor yang muncul kembali di Wilayah Kota Bandung. Warga pun diajak bersama-sama memberantas keberadaan begundal jalanan itu.
Jumat, 30 Sep 2011 19:17 WIB







































