detikOto
Stok Komponen Mobil Jepang di Indonesia Hanya Cukup Sampai April
Gempa yang menimbulkan tsunami yang menerjang beberapa waktu lalu masih menyisahkan tangis hingga hari ini. Dunia otomotif Indonesia pun dibayangi ketidak-pastian. Sebab stok komponen untuk mobil Jepang di Indonesia hanya tinggal sampai bulan April saja.
Kamis, 24 Mar 2011 17:20 WIB







































