detikNews
Pilot Ethiopian Airlines Bersalah Membajak Pesawatnya Sendiri
Seorang pilot maskapai Ethiopian Airlines bersalah atas pembajakan pesawat yang diterbangkannya. Pilot ini nekat mengalihkan penerbangan tujuan Roma ke Jenewa, Swiss.
Rabu, 18 Mar 2015 18:49 WIB







































