Aparat kepolisian mengamankan sejumlah pemuda yang terlibat dalam bentrokan di Medan, Sumatera Utara (Sumut). Turut diamankan sejumlah barang bukti berupa berbagai jenis senjata tajam.
Bentrokan antar dua kelompok narapidana terjadi di Rutan Salemba, Kamis (19/9) sore sehingga melukai enam orang. Alat yang digunakan untuk bentrokan itu adalah gunting dan paku.
Bentrokan antar dua kelompok narapidana terjadi di Rutan Salemba, Kamis (19/9) sore. 2 Orang yang dianggap sebagai dalang keributan sudah dipindahkan ke lapas lain.
Dua kelompok tahanan di Rutan Salemba terlibat bentrok akibat urusan utang piutang. Peristiwa bermula saat salah seorang napi bernama Ali bin Jamaras menagih utang sebesar Rp 100 ribu kepada Indra Gunawan.