detikTravel
Berwisata Sambil Belajar Sejarah di Museum Letjen Jamin Ginting
Museum Letjen Jamin Ginting di Karo sangat menarik untuk dikunjungi saat akhir pekan. Kita bisa mengenal sosok pahlawan nasional, sekaligus belajar sejarah!
Sabtu, 27 Feb 2016 12:10 WIB







































